Jumat, 22 Januari 2010

Rumpun Seni Budaya


Rumpun seni budaya adalah komunitas kesenian yang intens melakukan kerja-kerja seni seperti tari, sastra, dan teater. sejak didirikan pada tanggal 05 juli 2008 silam. Rsbb telah banyak melakukan berbagai kegiatan dan terlibat dalam kerja kesenian antara lain : perfomance art dalam deklarasi bulukumba gerakan kota penyair, performance art peringatan 17 agustus 2008, performance art di peringatan hari ham se dunia. musikalisasi puisi   di hari ulangtahun kepengurusan pertama 2009, pertunjukan teater dalam festival teater "menengok cerita rakyat" di makassar.malam apresiasi pentas terbuka di awal tahun 2010.

selain aktif melakukan kerja-kerja kesenian sebagai upaya eksplorasi terhadap gejala-gejala alam dan sosial, juga aktif melakukan advokasi di wilayah analisis, kajian-kajian sosial dan kultur.sebagai ruang yang melahirkan aktivis-aktivis kesenian yang kritis dan penuh kreasi.

1 bacaan:

Asnawin Aminuddin mengatakan...

selamat berekspresi, selamat berkarya..., sy hanya bisa mengucapkan selamat kepada teman2 yg berhimpun di Rumpun Seni Budaya Bulukumba, dan berharap dizinkan agar dapat membantu mempromosikan wadah ini bersama 'isinya' melalui blog http://kabupatenbulukumba.blogspot.com/, trims (asnawin)

Posting Komentar

Mengenai Saya

Foto saya
bulukumba, makassar.sul-sel, Indonesia
lelaki sederhana yang tumbuh dari proses zaman yang angkuh.lahir di batukaropa 15 kilometer dari kota bulukumba. anak kedua dari tiga bersaudara pasangan syamsuddin hamja dan masyita.terus berdaya melawan kehidupan yang getir meski sesekali harus ada air mata yang mengalir dalam perenungannya.kini tengah aktif mempersiapkan buah karyanya dalam bentuk puisi.
hujan merindui malam
///////////////////////////////////////////